Uncategorized

PDM dan Lazismu Purbalingga Jalin Silaturahmi dengan Amal Usaha Muhammadiyah

Purbalingga, Agustus 2024 – Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) dan Lazismu Purbalingga menggelar kegiatan Turba AUM (Amal Usaha Muhammadiyah) secara intensif sepanjang tahun kedua Periode Muktamar 48. Kegiatan ini bertujuan mempererat tali silaturahmi antara PDM dengan seluruh amal usaha Muhammadiyah yang ada di Purbalingga serta mensosialisasikan program Lazismu Purbalingga, yakni Infak Terikat. Program Turba ini merupakan […]

PDM dan Lazismu Purbalingga Jalin Silaturahmi dengan Amal Usaha Muhammadiyah Read More »

Menolong difabel adalah kemerdekaan

Difabel adalah Kenormalan, Menolong Difabel adalah Kemerdekaan

Normalnya dunia adalah equilibrium, kesetimbangan. Ada yang tinggi ada yang rendah, ada yang berlebih ada kekurangan. Namun ini harus dilihat dari perspektif yang benar, dan agama memberi guidance untuk itu. Menjaga equilibrium bukan berarti menjaga yang kaya tetap kaya dan yang miskin tetap miskin supaya tetap normal, tetapi kenormalan adalah bagaimana yang berlebih mempunyai tanggung

Difabel adalah Kenormalan, Menolong Difabel adalah Kemerdekaan Read More »

pembersihan tato para napi

Jelang Kebebasan, 4 Napiter Nusakambangan Hapus Tato

Menyongsong hari kebebasannya, empat orang narapidana terorisme (napiter) Nusakambangan menghapus tatonya pada Kamis (19/5/2024). Tiga orang di antaranya adalah penghuni Lapas Pasir Putih dan satu orang penghuni Lapas Kembangkuning. Hal ini dilakukan sebagai usaha mereka untuk kembali ke keluarga dalam kondisi terbaiknya. Program hapus tato ini terlaksana berkat sinergi antara Lapas High Risk Pasir Putih,

Jelang Kebebasan, 4 Napiter Nusakambangan Hapus Tato Read More »

Percepat Pemulihan Pasca Bencana Demak, PT PLN Indonesia Power Adipala dan Lazismu CilacapGelar Pelatihan Pembuatan Abon Tuna

Bencana banjir yang melanda Kabupaten Demak pada bulan Februari sampai Maret lalu disebut-sebut sebagai yang terparah dalam 30 tahun terakhir. Besarnya kerugian -baik materi maupun immateri, serta luasnya daerah terdampak menggugah banyak pihak untuk berbondong-bondong mengulurkan tangan meringankan beban masyarakat, termasuk PT PLN Indonesia Power UBP Jawa Tengah 2 Adipala dan Lazismu Cilacap. Untuk mempercepat

Percepat Pemulihan Pasca Bencana Demak, PT PLN Indonesia Power Adipala dan Lazismu CilacapGelar Pelatihan Pembuatan Abon Tuna Read More »

SELENGGARAKAN RAKERDA! LAZISMU PERKOKOH SINERGITAS DAN PENGUATAN INOVASI SOSIAL UNTUK PENCAPAIAN SDG’s !

LAZISMUPEDULI.ID., Sragen – Lazismu Kabupaten Sragen sukses menyelenggarakan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) yang berlangsung di Villa Sekipan Tawangmangu, Karanganyar, pada Sabtu (20/01/24). Rakerda tersebut menjadi sebuah momen penting bagi Lazismu Sragen untuk melakukan evaluasi terhadap program dan pencapaian yang telah dilakukan sepanjang tahun 2023. Selain itu, Rakerda juga menjadi wadah untuk merumuskan target dan kinerja

SELENGGARAKAN RAKERDA! LAZISMU PERKOKOH SINERGITAS DAN PENGUATAN INOVASI SOSIAL UNTUK PENCAPAIAN SDG’s ! Read More »

Pemberdayaan Peternakan dari Zakat

ZAKAT PRODUKTIF: BPR SYARIAH HIKMAH KHAZANAH, LAZISMU DAN MPM WUJUDKAN PETERNAKAN DOMBA UNGGUL

KARANGANYAR – Dalam rangka mewujudkan ketahanan pangan dan pertanian terpadu berbasis jamaah, Majelis Pemberdayaan Masyarakat dan Lingkungan Hidup (MPM-LH) Pimpinan Daerah Muhammadiyah Karanganyar bersama Lazismu Karanganyar sinergi melalui program mendirikan Pusat Pendidikan Pelatihan  Jamaah Tani Muhammadiyah (PUSDIKLAT JATAM dan Kerjasama Pengelolaan Peternakan Domba Unggul. Lokasinya berada di Desa Karang, Kecamatan Karangpandan, Kabupaten Karanganyar. Wakil Ketua

ZAKAT PRODUKTIF: BPR SYARIAH HIKMAH KHAZANAH, LAZISMU DAN MPM WUJUDKAN PETERNAKAN DOMBA UNGGUL Read More »

DUKUNG KEMAJUAN UMKM BINAAN PRA SEDAYU, LAZISMU SALURKAN DANA ZAKAT BPR SAYARIAH HIKMAH KHAZANAH

Lazismu Karanganyar kembali memberikan bantuan modal usaha kepada kelompok usaha binaan Pimpinan Ranting ‘Aisyiyah (PRA) Sedayu pada Selasa (16/01).  Lazismu Karanganyar sebagai lembaga amil zakat nasional kembali dipercaya oleh PT BPR Syariah Hikmah Khazanah untuk menyalurkan zakat lembaga. Salah satu fokus penyaluran adalah pada kegiatan ekonomi produktif yang menciptakan kemandirian pada penerima mmanfaat.  Ismail Fauzi,

DUKUNG KEMAJUAN UMKM BINAAN PRA SEDAYU, LAZISMU SALURKAN DANA ZAKAT BPR SAYARIAH HIKMAH KHAZANAH Read More »

Tasyaruf Program UMKM Lazismu Bantu Warga Desa Karangsari Kebumen

Tasyaruf Program UMKM Lazismu Bantu Warga Desa Karangsari Kebumen

Kebumen, 9 Januari 2024 – Dalam upaya membangun kemandirian ekonomi bagi masyarakat kurang mampu, Lazismu melaksanakan kegiatan Tasyaruf Program UMKM di Desa Karangsari 2/5 Kebumen. Program ini melibatkan Staff Program Lazismu, yakni Ryan Tanara, yang turut serta dalam memberikan dukungan kepada warga kurang mampu. Tujuan kegiatan ini adalah untuk membangun kemandirian mustahik, salah satunya dengan

Tasyaruf Program UMKM Lazismu Bantu Warga Desa Karangsari Kebumen Read More »

Perdana, Ratusan Siswa TK ABA Kasepuhan Batang Buka Kaleng Filantropis miliknya

Perdana, Ratusan Siswa TK ABA Kasepuhan Batang Buka Kaleng Hasil Filantropis Cilik Miliknya

LAZISMUPEDULI.ID – TK Aisyiyah Bustanul Athfal (ABA) Kasepuhan Batang menjadi salah satu Sekolah yang bekerjasama dengan Lazismu Batang dalam mendidik siswanya untuk peduli terhadap sesama sejak dini (filantropis cilik). Program pendidikan karakter yang meliputi menanamkan nilai nilai agama, sosial dan moral ini sudah berjalan selama lebih dari 2 Bulan. Pada Jumat, 5 Januari 2024 Lazismu

Perdana, Ratusan Siswa TK ABA Kasepuhan Batang Buka Kaleng Hasil Filantropis Cilik Miliknya Read More »

Launching Program Tahan Banting : Upaya Pemberdayaan Masyarakat Kampung Pecing

LAZISMUPEDULI.ID., Sragen – Masjid Taqwa Pecing menjadi saksi pelaksanaan Launching Program Tahan Banting yang dihadiri oleh 180 peserta dari berbagai lapisan masyarakat, Sabtu (06/01/24). Program Tahan Banting (Ketahanan Pangan Bandeng Taqwa Pecing) merupakan inisiasi  program pemberdayaan sosial untuk meningkatkan perekonomian  oleh Masjid Taqwa Pecing dan Lazismu Sragen melalui inovasi produk olahan bandeng yang melibatkan ibu

Launching Program Tahan Banting : Upaya Pemberdayaan Masyarakat Kampung Pecing Read More »

Scroll to Top